MENU BUKA PUASA - ICE LEMON FRUIT
Aneka Resep Menu Masakan Berbuka Puasa- Saat berbuka puasa paling enak minum yang seger-seger, banyak menu-menu yang segar dan cocok dihidangkan saat berbuka puasa. Diantaranya : Kolak pisang, Es buah dan masih banyak lg olahan2 yang lain.
Nah berikut ini akan kami bagikan resep olahan menu buka puasa untuk anda dirumah. Resep Es Buah segar.
Bahan yang harus dipersiapkan untuk membuat Ice Lemon Fruit:
Cara membuat:
BACA JUGA :
Nah berikut ini akan kami bagikan resep olahan menu buka puasa untuk anda dirumah. Resep Es Buah segar.
Bahan yang harus dipersiapkan untuk membuat Ice Lemon Fruit:
- 300 gr melon kuning, keruk membentuk bulatan
- 300 gr melon hijau, keruk membentuk bulatan
- 300 gr nata decoco
- 150 ml air jeruk nipis
- 1 bks agar-agar merah
- 300 gr leci kalengan, tiriskan
- 300 gr gula pasir
- 350 ml soda
- 500 ml air
- 150 gr gula pasir
Cara membuat:
- Panaskan gula dan air sampai larut, angkat, dinginkan.
- Tambahkan Soda dan air jeruk nipis, aduk sampai rata
- Masak agar-agar, air dan tambahkan gula pasir hingga mendidih.
- Kemudian tuangkan ke dalam loyang persegi, dinginkan, potong dadu.
- Masukkan bulatan buah melon tadi ke dalam mangkuk,
- Tambahkan agar-agar merah, leci, air gula dan soda, aduk rata.
- Sajikan dengan es batu.
loading...
Semoga MENU BUKA PUASA - ICE LEMON FRUIT ini bukan hanya menjadi bahan bacaan saja ya.. Tapi harus dipraktekkan dan disebarkan ke temen2 yang lain agar lebih bermanfaat..